Lalu Lintas ke Arah Puncak Macet, Pengendara Balik Arah

Written By Unknown on Sunday, April 7, 2013 | 5:16 PM





Lalu Lintas ke Arah Puncak Macet, Pengendara Balik Arah





Penulis : Neli Triana | Minggu, 7 April 2013 | 15:54 WIB












BOGOR, KOMPAS.com - Wisatawan yang menuju Puncak, Bogor Minggu sore ini kecewa karena dihadapkan pada kemacetan tidak jelas ujung pangkalnya.




Pintu tol Ciawi menuju Puncak ditutup sejak sekitar pukul 14.00 sampai saat ini pukul 16.00 belum dibuka. Sementara dari arus lalu lintas dari Pasar Ciawi ke arah Puncak/Cisarua juga terhenti.




Pintu tol Ciawi menuju Puncak ditutup sejak sekitar pukul 14.00 sampai saat ini (pukul 16.00) belum dibuka. Sementara dari arus lalu lintas dari Pasar Ciawi ke arah Puncak/Cisarua juga terhenti.


Beberapa mobil yang mengikuti saran penduduk lokal untuk lewat jalan alternatif, justru lagi-lagi terjebak macet di ruas-ruas jalan kecil pedesaan. Jangankan fasilitas WC umum, untuk mencari makanan kecil pun susah.


Akhirnya, sebagian pengendara memilih memutar balik menuju Kota Bogor atau pulang ke Jakarta. 


















Anda sedang membaca artikel tentang

Lalu Lintas ke Arah Puncak Macet, Pengendara Balik Arah

Dengan url

http://blogerstour.blogspot.com/2013/04/lalu-lintas-ke-arah-puncak-macet.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Lalu Lintas ke Arah Puncak Macet, Pengendara Balik Arah

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Lalu Lintas ke Arah Puncak Macet, Pengendara Balik Arah

sebagai sumbernya

0 komentar:

Post a Comment

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger