Tak Ada Rehabilitasi untuk TKI Korban Kekerasan

Written By Unknown on Tuesday, December 18, 2012 | 5:14 PM




Tenaga Kerja


Tak Ada Rehabilitasi untuk TKI Korban Kekerasan





Penulis : Regina Rukmorini | Selasa, 18 Desember 2012 | 16:40 WIB













JAKARTA, KOMPAS.com- Selama ini, pemerintah sama sekali tidak memperhatikan, melaksanakan program rehabilitasi sosial untuk tenaga kerja Indonesia (TKI) yang menjadi korban kekerasan di luar negeri.


Hal ini membuat banyak TKI yang pulang akhirnya terus mengalami trauma, hingga bertahun-tahun setelah kejadian, bahkan hingga mereka akhirnya kembali bekerja dan berangkat ke luar negeri.


Direktur Eksekutif Migrant Care Anis Hidayah, mengatakan mengatasi trauma bukan hal yang mudah untuk dilakukan. "Ada TKI korban kekerasan di Malaysia tahun 2009, dan sampai saat ini dia belum berani berkomunikasi dengan orang asing karena mengalami depresi berat," ujarnya, dalam acara media briefing di Kantor Perwakilan ILO Jakarta, Selasa (18/12/2012).


Anis mengatakan, ada pula sekitar 300 TKI korban kekerasan yang belum pulih dari trauma, dan akhirnya tetap terpaksa kembali bekerja dalam kondisi depresi.






Editor :


Tjahja Gunawan Diredja
















Anda sedang membaca artikel tentang

Tak Ada Rehabilitasi untuk TKI Korban Kekerasan

Dengan url

http://blogerstour.blogspot.com/2012/12/tak-ada-rehabilitasi-untuk-tki-korban.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Tak Ada Rehabilitasi untuk TKI Korban Kekerasan

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Tak Ada Rehabilitasi untuk TKI Korban Kekerasan

sebagai sumbernya

0 komentar:

Post a Comment

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger